Senator Bustami Zainudin Kunker dan Tinjau Hutan Wisata Mangrove Di Desa Sidodadi Pesawaran

PESAWARAN

Pemukajaya.com-Wakil Ketua komite ll Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia Dr. H. Bustami Zainudin, S. Pd, MH menggelar pelaksanaan fungsi sebagai Senator DPD RI di Desa Sidodadi, Teluk Pandan, Pesawaran, Kamis 3 Maret 2022.

Masyarakat melalui kepala Desa dan Camat meminta agar mendapat perhatian pemerintah pusat.

Dalam kesempatan tersebut, Bustami Zainudin sebagai wakil ketua komite 2 DPD RI, akan menyampaikan kepada Menteri kehutanan, untuk mendapatkan bantuan.

“Saya hari ini bersama kades Sidodadi. Kita meninjau daerah wisata edukasi tracking mangrove, daerah teluk pandan, pesawaran,”ungkap Senator Bustami.

Menurut Senator, Inilah salah satu upaya upaya yang dilakukan pemerintah kabupaten pesawaran untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakanya, penciptaan lapangan pekerjaan.

Baca Juga  ketua Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Kecamatan Kasui, Poniman beserta Kepala Sekolah Sekecamatan BANJIT Mengucapkan ‘Selamat Hari Pers Nasional (HPN)(09/02/2022).

“Terimakasih kepada bapak Bupati, ini semua tidak akan selesai kalau ngga didukung pemerintah Provinsi, pemerintah Pusat. agar semua kegiatan ini berjalan dengan baik,”pungkas Senator. (**)

Redaktur Publis : Davi S.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *