Kasat Pol PP Cahyadi Muis Membantah kekerasan Pada Pemilik Tambak oleh Oknum Satpol PP Pesbar

Pemukajaya.com||Pesisir Barat – Berdasarkan konfirmasi kami melalui pesan whatsap kepada kasat pol PP Pesbar terkait dugaan kekerasan kepada pemilik tambak Pekon way jambu Kabupaten Pesisir Barat (Pesibar), 05/02/2022 yang diduga dilakukan oleh oknum Satpol PP yang berjaga pada lokasi tambak miliknya.

kasat pol PP , Cahyadi Muis mengungkapkan kami dari Satpol PP Pesisir Barat sudah satu minggu melakukan pengamanan di lokasi tambak , di mulai dari jalan masuk ke tambak itu sdh di portal oleh Dinas Perhubungan Pesisir Barat , tindak lanjut dari penyegelan tambak udang tersebut pada beberapa bulan yg lalu, bahwa tambak udang Johan farm sdh resmi di segel dan di perintahkan untuk menghentikan segala kegiatan, pada hari sabtu sekira pkl. 16.00 kami mendapatkan laporan dari anggota yang PAM di lokasi bahwa ada mobil box yg masuk melalui kebun kelapa arah selatan tambak, sdh di stop oleh petugas tapi tetap melanjutkan dan membongkar muatan benih, kami datang ke lokasi setelah berkoordinasi dengan pihak Kepolisian setempat kami mengamankan benih tersebut agar tidak di tebar kembali ke tambak yg sdh tidak berizin dan melanggar Perda RTRW.

Baca Juga  Ratusan Santri Datangi Polres Way Kanan Tuntut Keadilan Perihal Diperiksanya Ipda Agus Runcik

Lanjutnya cahyadi menjelaskan bahwa hal itu terkam dalam Vidio visual yang berdurasi kurang lebih 1 menit bahwasanya tidak ada kekerasan dan lecehkan terhadap Yani dipekon way jambu Pesisir selatan (Pesbar) .
Ungkapnya. (Aji

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *